Posted by : Endra Nero Rabu, 19 Desember 2012

Trik Optimalkan Multitasking dan Menghemat Baterai di Android

android wus wus


Kali ini akan saya share tips trik untuk smartphone android.

Android, siapa yg tak mengenal OS smartphone ini? dan masalah yg selalu hadir di HH ini adalah Lemot dan Baterai yang cepat habis..
Nah untuk kali ini, akan saya share cara membuat HH androidmu jadi wuss wusss (multitaskingnya), + hemat baterai dengan VERSI SAYA, 
NOTE : Android Harus Sudah Di ROOT, dan hanya untuk Android A - I

Nah, bahan2 yang dibutuhkan adalah :
1. Rakun Optimizer (apps bikinan developer indonesia sob dari MaxiAndroid)
Download : [MF][4Shared]

2. MinFreeManager
Download :
[MF][SB][DFH]

3. Sysctl Config
Download :
[MF][SB][DFH]

Jika sudah di download semua, langsung masuk ke langkah2nya..


Nah langkah langkahnya :

Langkah 1
1. Download terlebih dahulu rakun optimizer

2. Install Rakun Optimizer

3. Jalankan Rakun Optimizer dan jika terdapat pernyataan untuk mendapat akses superuser, anda klik Allow

4. Setelah masuk pada tampilan utama, anda klik Rakun optimizer I dan jika muncul status dari baterai anda, klik OK

5. Tunggulah beberapa saat dan setelah selesai maka akan muncul notifikasi bahwa anda harus reboot perangkat jika anda hanya ingin menggunakan rakun optimizer I saja, namun jika ingin lebih optimal, jangan anda reboot perangkat anda tekan tombol back saja,

6. Kemudian anda klik rakun optimizer II,

7. Setelah anda klik rakun optimizer II, tunggu sebentar dan akan muncul notifikasi yang sama, jika anda ingin lebih optimal lagi jangan anda reboot perangkat anda di back lagi aja,

8. Kemudian klik rakun optimizer III

9. Setelah anda klik rakun optimizer III, tunggu sebentar dan akan muncul notifikasi yang sama, jangan anda reboot perangkat anda dahulu, trus klik tombol menu pada perangkat anda dan setelah muncul menu, anda klik Bersihkan cache

10. Setelah anda bersihkan cache, anda reboot perangkat anda


Langkah 2
1. Setelah sudah di reboot, sekarang kita tinggalkan rakun optimizer, dan beralih ke minfreemanager,

2. Install dulu minfreemanagernya, Buka Apps nya

3. Jika sudah, disitu ada beberapa kotak dengan angka2.. nah sekarang rubah angka itu dengan angka2 ini

6
12
16
82
90
98

minfreemanager setting


4. jika sudah, klik menu > apply > ok > klik menu lagi > apply at boot > ok

Langkah 3
1. Setelah ke Min Free Manager, tutup dulu apps nya dan sekarang waktunya beralih ke sysctl config,

2. Install dan Buka Sysctl Confignya

3. Jika sudah disitu ada angka2 lagi, nah ganti pengaturannya seperti dibawah ini

min free kbytes : 32568
dirty ratio : 5
dirty background ratio : 3
vfs cache pressure : 0
Oom allocating task : Enabled

sysctl config


4. Centang Apply at Boot

5. Apply

6. Setelah itu Reboot


Nah, jika sudah menggunakan trik ini sebaiknya matikan apps2 penghemat baterai, dan coba bandingkan dengan trik ini, trik ini sudah saya terapkan di Samsung Galaxy Pocket dan bener2 jadi lebih dewa + baterai lebih hemat..

Agar Lebih Maksimal Hematnya, silahkan install aplikasi penghemat baterai terbaik, Power Tune-Up

- Untuk ingin lebih tahu tentang Rakun Optimizer bisa dicek Disini

Selamat Mencoba :)
*Do With Your Own Risk


;
Anda sedang membaca artikel tentang Trik Optimalkan Multitasking dan Menghemat Baterai di Android dan anda bisa menemukan artikel Trik Optimalkan Multitasking dan Menghemat Baterai di Android ini dengan url http://nero-vista.blogspot.com/2012/12/trik-optimalkan-multitasking-dan.html, anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya jika artikel Trik Optimalkan Multitasking dan Menghemat Baterai di Android ini sangat bermanfaat bagi teman-teman anda, namun jangan lupa untuk meletakkan link Trik Optimalkan Multitasking dan Menghemat Baterai di Android sumbernya, Thx

Artikel Terkait Lainnya :



{ 3 comments... read them below or Comment }

  1. artikel yang berguna sekali terimakasih telah di share dan di tunggu kunjungannya

    BalasHapus
  2. pas banget ini tips, karena hp aku android hehe makasih tips nyaaa

    BalasHapus

Berkomentarlah dengan baik..
1. No Spam
2. No Sara
3. No Kata2 Jorok

Papan Update

2015

  • Nero-Vista Blog akan vakum untuk sementara, mohon maaf atas ketidaknyamanannya

  • MARI SUPPORT BLOG INI

    Post Terpopuler





    close





    - Copyright © 2011 Nero Vista -Shinpuru V2 by Djogz- Modified by Nero Endra -